MEDIA VISUAL DAN PEMBELAJARAN IPA DI SEKOLAH DASAR

  • Kanisius Supardi PGSD UNIKA SANTU PAULUS
Keywords: Media Visual, Pembalajaran, IPA

Abstract

Abstrak : Media Visual dan Pembelajaran IPA di Sekolah Dasar. Penggunaan  media dalam pembelajaran merupakan salah satu tuntutan mendesak bagi guru. Karena itu, guru dituntut untuk senantiasa akrab dengan media dalam pembelajaran.  Kendati demikian, guru sering beranggapan bahwa menggunakan media dalam proses pembelajaran adalah sesuatu yang merepotkan dan menyita banyak waktu dan cenderung membuat siswa tidak konsentrasi dalam belajar karena perhatianya akan tertuju pada media saja. Selain itu, media sering dianggap sebagai hiburan sedangkan belajar adalah sesuatu hal yang serius. Jika dipahami dengan baik, sesungguhnya bahwa belajar kalau dilakukan dengan cara menyenangkan akan membuat materi yang sulit dapat dipelajari dengan mudah. Tulisan ini ingin mengafirmasi urgensitas dan pentingnya penggunaan media, khususnya media visual dalam pembelajaran IPA di Sekolah Dasar.

References

Arief S. Sadiman, (1996), Media Pendidikan, Pengertian, Pengembangan, dan Pemanfaatanya, PT Rajawali Grafindo Persada , Jakarta
Asy'ari, Muslichach (2006) Penerapan Pendekatan Sains-Teknologi-Masyarakat Dalam Pembelajaran Sains di sekolah Dasar, Departemen Pendidikan Nasional Direktorat Jendral Pendidikan Tinggi Direktorat Ketenagaan.
Azhar, A. (2009) Media Pembelajaran, PT Raja Grafindo Persada. Jakarta
Collette, A.T. & Chiappetta E.L. (1994). Science Instruction in the Middle and Secondary Schools, third edition. Macmillan Publishing company: New York.
Criticos, C. (1996). “Media Selection” in Plomp, T., & Ely, D. P.(Eds): International Encyclopedia of Educational Technology, 2nd edition. New York: Elsevier Science, Inc.
Depdiknas, (2003). Standar Kompetensi Mata Pelajaran Sains untuk SD/MI. Jakarta
Depdiknas, (2004). Materi Pelatihan Terintegrasi 5. Jakarta: Departemen Pendidikan Nasional
Dawn, Q. (2005) Primary Teaching Methods. Macmillan Education, Oxford.
Djohar, (2006). Guru Pendidikan dan Pembinaanya (Penerapanya dalam pendidikan dan UU Guru). Yogyakarta, Grafika.
Glencoe. (2005). Science, Level Red, McGraw Hill, Orion Place Columbus, United State of America.
------------ (2008). Science, Level Blue, Mc Graw Hill, Orion Place Columbus, United State of America.
Heinich, R. et.al, (1996) Instructional Media and Technologies for Learning, 5 Th Edition, Merril, an imprint of prentice Hall Englewood Cliffs, New Jersey Columbus, Ohio
Hewit, P.G., et.al, (2007). Conceptual Integrated Science, Pearson, Addison Wesley, San Fransisco Boston, New York.
Howe A. & Jones L. (1993). Engaging Children In Science, Macmillan Publishing Company, New York
Hujair AH. Sanaky, (2009). Media Pembelajaran, Penerbit Safiria Insania Press, Yogyakarta.
Jacobson, Willard. J. & Bergman, Abby Barry. (1991). Science for Children: A Book for Teacher-3rd ed. Boston: Allyn and Bacon.
Johnson, E.B, (2006). Contextual Teaching & Learning, MLC, Bandung.
Kariyadi, (2008). Pengembangan Media Pembelajaran Ketrampilan Berpidato berbantuan Komputer untuk Siswa SMP, Tesis PPS UNY, Program Teknologi Pendidikan. (tidak dipublikasikan)
Koesnandar, Ade, (2003). “Guru dan Media Pembelajaran”. Jurnal Teknodik nomor 13/IV edisi Desember
Kuslan, L.I. & Stone A.H. (1968). Teaching Children Science: an Inquiry Approach. Wadsworth Publishing Company, Inc: California
Martin, R. et.al. (1998) Teaching Science for All Children. Inquiry Methods for Constructing Understanding, 3rd ed. Pearson. New York.
Muijs, D. & Reynolds D., (2005). Effective Teaching, Evidence and Practice (Second edition) New Delhi: Sage Publications Ltd.
Munadi, Yudhi, (2006). Media Pembelajaran, Sebuah Pendekatan Baru, Penerbit Gaung Persada Press, Jakarta.
Nasution Noehi & Ketut, A.A., Budiastra. Pendidikan IPA di SD, Modul 1-6, Jakarta, Universitas Terbuka
Oemar, Hamalik, (2008). Kurikulum dan Pembelajaran, Jakarta: Bumi Aksara
Orlich, D.C et.al, (2007). Teaching Strategies (A Guide to Effective Instruction), eighth edition. Houghton Mifflin Company Boston, New York
Patta Bundu. (2006). Penilaian Ketrampilan proses dan Sikap Ilmiah dalam Pembelajaran Sains SD. Jakarta. Depdiknas
Rezba, R.J et.al, (1995). Learning and Assesing Science Process Skills, Third Edition, Kendall/Hunt, Publishing Company, United State of America.
Rohadi. (1997). Memberdayakan Anak Melalui Pendidikan Sains,-makalah. Dalam buku kumpulan tulisan, Pendidikan Sains yang Humanistis. Penerbit Kanisius: Yogyakarta.
Ross, C & Nichol, M.J., (2002). Accelerated Learning For The 21ST Century. (Terjemahan) Penerbit Nuansa Bandung
Smaldino, S.E et.al, (2008). Instructional Technology and Media for Learning, Ninth Edition, New Jersey Columbus, Ohio
Suharjo, (2006). Mengenal Pendidikan Sekolah Dasar (Teori dan Praktek), Departemen Pendidikan Nasional, Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi, Direktorat Ketanagaan, Jakarta
Tillery, Enger, Ross, (2007). Integrated Science, Third Edition, McGraw-Hill International Edition
Trianto, (2007). Model-Model Pembelajaran Inovatif Berorientasi Konstruktivistik Konsep, Landasan Teoritis-Praktis dan Implementasinya. Jakarta : Prestasi Pustaka Publisher.
Samatowa, Usman, (2006). Bagaimana Pembelajaran IPA di Sekolah Dasar, Jakarta: Depdiknas Dirjen Dikti
Sanjaya, Wina, (2006). Strategi Pembelajaran Berorientasi Standar Proses Pendidikan, Penerbit Kencana Prenada Media Group, Jakarta
William W. L & Diana L. Owens, (2004) Multimedia-Based Instructional Design. Pfeiffer, A Wiley Imprint www.pfeiffer.com
Published
2017-07-31
How to Cite
Kanisius Supardi. (2017). MEDIA VISUAL DAN PEMBELAJARAN IPA DI SEKOLAH DASAR. JIPD (Jurnal Inovasi Pendidikan Dasar), 1(2), 160-171. https://doi.org/10.36928/jipd.v1i2.266